PIALA DUNIA

Siaran Langsung Piala Dunia 2022 Apakah Masih Ada – Ekings

siaran langsung piala dunia - Ekings

Siaran Langsung Piala Dunia 2022 Apakah Masih Ada. Siaran langsung Piala Dunia 2022 di Qatar akhir tahun lalu tidak ada tayangan ulangnya. Jika ada maka tayangan tersebut sifatnya cuplikan dan bukan langsung ketika pertandingan berjalan.

Salah satu siaran langsung paling seru adalah saat penentuan nasib Argentina penyisihan grup. Argentina mendapat kesempatan tanding lawan Meksiko di Lusail Stadium, Qatar pada Sabtu (27/11/2022) pukul 02.00 WIB.

Lusail merupakan stadion yang menjadi saksi kekalahan mengejutkan Argentina atas Arab Saudi. Mengingat kekalahan sebelumnya, penggemar Lionel Messi cemas tim andalan mereka gugur apalagi tahun 2022 merupakan musim terakhir Messi.

Akibat hasil negatif tersebut, Argentina berada di dasar klasemen Grup C Piala Dunia 2022 tanpa mendapat poin. Sempat menjadi juru kunci klasemen membuat peluang Argentina untuk lolos ke fase gugur Piala Dunia sulit.

Peluang Argentina lolos ke babak 16 besar adalah jika bisa menang atas Meksiko, Polandia. Jika Lionel Messi dan timnya kalah dari Meksiko maka mereka sudah pasti tersingkir dari babak grup.

Siaran Langsung Piala Dunia di TV Indonesia

Laga Piala Dunia 2022 siarannya akan ada di stasiun televisi swasta nasional, SCTV. Selain itu rangkaian pertandingan bisa juga lewat streaming berbayar di Vidio.

Aturan nonton bareng Piala Dunia 2022 lebih ketat dari sebelumnya karena siapa yang nonton bareng tanpa izin bisa mendapat pidana. Café atau lokasi lain yang ingin menyaksikan Piala Dunia bersama-sama harus mengantongi izin dari EMTEK selaku pemegang hak siar resmi.

Menonton siaran langsung Piala Dunia memberikan kesan tersendiri daripada menonton tayangan ulang. Ada momen siaran langsung tertangkap kamera yang lucu, unik dan menegangkan.

Sedangkan jika melihat tayangan ulang atau cuplikan lewat video biasanya hanya terekam momen yang sudah melalui tahap editan. Jika tidak memiliki lokasi yang tepat untuk nonton bareng Anda bisa nonton bersama keluarga di rumah dengan membayar biaya langganan.

Siaran langsung Piala Dunia 2022 tayangan ulangnya masih ada. Tapi sayangnya sepak bola hanya seru saat bisa melihatnya langsung, tayangan ulang hanya untuk melihat beberapa momen krusial yang terjadi. Piala Dunia 2026 sebaga edisi selanjutnya bisa saja lebih membatasi aturan siaran ulang dan nobar.

Baca Juga : Piala Dunia 2018 Pemenang dan Pemain Terbaik – Ekings

Leave a Reply