PIALA DUNIA

JIS Stadion Tersibuk Piala Dunia U17 2023 Dapat Penilaian Positif – Ekings

jis stadion tersibuk piala dunia u17 - Ekings

JIS Stadion Tersibuk Piala Dunia U17 2023 Dapat Penilaian Positif. JIS stadion tersibuk Piala Dunia U 17 2023 mendapat pujian dari beberapa pelatih. Salah satunya adalah pelatih Timnas Prancis U17 Jean Luc Vannuchi yang mengakui kualitas lapangan JIS yang membuat timnya sangat nyaman ketika bertanding,

Untuk grup yang mendapat jatah bertanding di JIS ada dua yakni Grup C dan E. Untuk Grup E salah satu pesertanya adalah Spanyol selaku tim papan atas dan juga punya ambisi menjadi juara tahun ini,

Pertandingan yang akan berlangsung di JIS yakni mulai dari babak grup sampai dengan perempat final. Jumlah penonton JIS pecah rekor ketika pertandingan sengit antara Brasil vs Inggris U17.

Grup C sendiri merupakan grup neraka sehingga persaingannya sangat ketat di sana. Total JIS akan menggelar pertandingan adalah 16 pertandingan itulah kenapa JIS menjadi salah satu stadion yang paling sibuk dari semua stadion.

Selain JIS, stadion yang terpakai untuk Piala Dunia U 17 adalah Stadion Gelora Bung Tomo, Stadion Manahan dan Stadion Si Jalak Harupat. Setelah JIS, stadion paling sibuk lainnya adalah Stadion Si Jalak Harupat dan Stadion Manahan dengan total 14 laga.

Nantinya untuk laga final akan berlangsung di Stadion Manahan yang ada di Kota Solo. Jean sendiri berharap jika timnya bisa sampai ke Stadion Manahan yang artinya Spanyol sampai ke final.

JIS Stadion Tersibuk Piala Dunia U17 Tapi Tetap Oke

Meski JIS menjadi stadion yang padat jadwalnya tapi Jean melihat jika kondisi lapangan JIS baik-baik saja. Kualitas rumput JIS tergolong bagus sehingga tidak mengalami masalah meski jadwal pertandingan di sana cukup padat.

“Saya pikir banyak pertandinga yang berlangsung di sini. Lapangannya bagus,”ucap Jean.

Dengan adanya pernyataan Jean makin menguatkan kabar jika JIS punya kondisi lapangan sesuai standar FIFA. Justru masyarakat Indonesia sendiri yang meragukan kondisi JIS.

JIS stadion tersibuk Piala Dunia U17 juga menjadi saksi bagaimana ketatnya pertandingan antara Inggris vs Brasil U17. Penonton dalam pertandingan tersebut sampai pecah rekor mencapai 12 ribu penonton.

Baca Juga : Daftar 16 Besar Piala Dunia U17 2023 Sudah Lengkap – Ekings

Leave a Reply