Peru Gagal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U17 2021. Peru gagal jadi tuan rumah Piala Dunia U17 tidak jadi cerita yang mengejutkan. Pada tahun 2021, Peru juga batal menjadi tuan rumah Piala Dunia U17 dan pastinya, pada tahun tersebut Peru belum punya persiapan.
Meski dari semua alasan pembatalan Peru menjadi tuan rumah masuk akal, namun Peru menunjukkan kurang siap selaku tuan rumah. Berbeda dengan Indonesia meski batal menjadi tuan rumah Piala Dunia U20 tapi terlihat lebih siap secara infrastruktur.
Pemilihan Peru sebagai tuan rumah bahkan sejak tahun 2019. Namun, saat itu Peru belum siap dari segi infrastruktur dan lainnya hingga akhirnya FIFA memutuskan mengganti tuan rumah ke Brasil.
FIFA tetap menjalin hubungan baik dengan Peru dan memberi peluang menjadi tuan rumah Piala Dunia U17 2021. Sayangnya, peluang menjadi tuan rumah itu terhalang lagi.
Kali ini penyebab terhalangnya Peru menjadi tuan rumah bukan karena faktor internal. Pandemi Covid-19 membuat pertandingan sepakbola vakum sementara waktu.
Dengan kondisi tersebut, bukan hanya Peru yang batal menjadi tuan rumah Piala Dunia U17 namun juga Indonesia batal menjadi tuan rumah Piala Dunia U20. Hingga akhirnya Indonesia melakukan negosiasi ke FIFA supaya bisa menjadi tuan rumah pada tahun 2023.
Peru Gagal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U17 Lagi
Setelah gagal dua kali mulai tahun 2019 dan 2021, kini Peru kembali batal menjadi tuan rumah. Indonesia terpilih sebagai pengganti Peru dengan alasan secara infrastruktur Indonesia jauh lebih siap.
Ada faktor bencana alam yang melanda Peru hingga membuat sejumlah rumah rusak sampai fasilitas umumnya. Kerusakan tersebut membuat Peru lebih memilih mengalokasikan dana untuk pembenahan fasilitas.
Karena kondisi cuaca buruk juga akhirnya Peru tidak bisa melanjutkan pembangunan infrastruktur dan menyelesaikan sesuai tenggat waktu. Setelah kegagalan tahun 2021 karena pandemi, kini Peru harus gagal lagi karena cuaca buruk.
Peru gagal jadi tuan rumah Piala Dunia U 17 2019,2021,2023 jelas jadi catatan yang kurang bagus untuk negara tersebut. Meski demikian Peru tetap mendapat pemakluman karena dua kali kegagalan Peru karena faktor eksternal.
Baca Juga : Dimana Piala Dunia U17 Lokasi Stadion Resmi Indonesia – Ekings
Leave a Reply