PIALA DUNIA

Piala Dunia Iker Casillas Kapten Inspiratif Timnas Spanyol 2010

piala dunia iker casillas - Ekings

Piala Dunia Iker Casillas Kapten Inspiratif Timnas Spanyol 2010. Pada Piala Dunia Iker Casillas menjadi kapten tim yang paling terkenang. Pasalnya di edisi 2010 kapten Timnas Spanyol itu berhasil bawa timnya juara.

Menjadi sosok kapten merupakan amanah terberat bagi setiap pemain sepak bola. tak terkecuali kiper legendaris Timnas Spanyol dan Real Madrid, Iker Casillas.

Pertandingan Piala Dunia 2010 berlangsung di Afrika Selatan dan menjadi panggung untuk membuktikan bagaiman Casillas memimpin tim.

Saat itu tekanan tim sangat tinggi karena Spanyol sedang menyandang gelar sebagai juara Eropa tahun 2008. Banyak pemain bintang yang terlibat mulai dari Xavi, Sergio Ramos, Andres Iniesta dan David Villa.

Awalnya Spanyol tampil buruk di laga pembuka yang saat itu mereka tergabung dalam Grup H bersama Swiss, Chili dan Honduras.

Kala itu menjadi pertandingan pertama Spanyol bertemu dengan lawan kuat sebagai sesama perwakilan Eropa, Swiss.

Saat itu Spanyol mendapat prediksi bisa menang namun justru menelan kekalahan. Casillas sebagai penjaga gawang mendapat cap buruk karena kebobolan gol.

Piala Dunia Iker Casillas Bangkit

Hasil buruk di pertandingan pertama tentu membuat Timnas Spanyol menjadi lebih terbebani.

Kekalahan atas Swiss tentu membuat peluang kecil bagi Spanyol untuk bisa lolos babak 16 besar. Sebagai kapten, Casillas mencoba menebus kesalahannya di pertandingan pertama.

Di sisi lain ia memberikan contoh jika kekalahan bukan akhir dari segalanya. Di sisa pertandingan babak Grup H, Spanyol sukses menyapu bersih dengan kemenangan.

Akhirnya Casillas bisa menunjukkan penampilan terbaiknya di Piala Dunia 2010. Sampai di babak final melawan Belanda Casillas menunjukkan performa terbaiknya.

Mental Timnas Spanyol termasuk Casillas sempat menurun melihat Wesley Sneijder saat itu masuk daftar top skor di Timnas Belanda.

Akhirnya Spanyol berupaya keras untuk menang dan membuahkan hasil yang baik. Spanyol menang atas Belanda dengan skor 1-0.

Casillas mendapatkan gelar Golden Glove yang menandakan gelar di puncak kariernya sebagai pemain sepak bola.

Kini di Piala Dunia 2022 Spanyol menghadapi lawan sulit di grup yakni ada Jepang dan Jerman.

Namun melihat semangat di Piala Dunia Iker Casillas dan tim edisi 2010, Spanyol tidak seharusnya gentar menghadapi lawan.

Belakangan ini situs bernama Ekingsindo sering di perbincangkan para bettor, ternyata karena memiliki promo terbaru bernominal besar yaitu welcome bonus 50% fishing.

Baca Juga : Piala Dunia 2010 Spanyol Duduki Puncak Kejayaan Penuh Kisah Menarik

Leave a Reply