PIALA DUNIA

Piala Dunia Momen Messi Bersama Argentina Tahun 2014 Membuatnya Susah Tidur

piala dunia momen messi - Ekings

Piala Dunia Momen Messi Bersama Argentina Tahun 2014 Membuatnya Susah Tidur. Pada Piala Dunia momen Messi paling buruk namun menyisakan pencapaian terbaik adalah Piala Dunia 2014. Sosok dengan julukan La Pulga ini mengaku tidak pernah tidur dan terus memikirkan edisi tersebut.

Fabian Soldini mantan agen Lionel Messi mengungkapkan fakta tersebut ke media. Menurutnya Messi sangat wajar sulit melupakan momen di tahun 2014 itu.

“Ketika saya berada di rumahnya, setelah 10 tahun tak melihatnya, dia berkata kepadaku ‘Fabi, selama satu tahun, saya terbangun pada malam hari karena memikirkan final di Brasil. Saya tak bisa tidur,”ucap Fabian Soldini.

Hingga sekarang hubungan Fabian dan Messi masih terjalin dengan baik. Informasi tentang Messi juga masih terus Fabian dapatkan.

Momen Piala Dunia 2014 menjadi sangat berkesan karena Messi sudah hampir di ambang meraih gelar juara. Berhasil duduk di final Argentina harus tersingkir oleh Jerman yang keluar sebagai juara.

Pertandingan final tersebut berlangsung di Rio de Janeiro pada 13 Juli 2014, Argentina gagal mengalahkan Jerman usai bermain imbang 0-0 sepanjang waktu normal.

Gawang Argentina jebol pada menit ke-113 oleh Mario Goetze sehingga mimpi Argentina untuk menang harus terkubur.

Akhirnya kini Messi harus kembali menantikan kemenangan bersama Argentina di tahun 2022. Terlebih lagi tahun ini juga kemungkinan jadi tahun terakhir Messi untuk tampil.

Piala Dunia Momen Messi dan Sejarah Panjang di Argentina

Messi memulai deebut bersama Argentina dengan hasil memuaskan. Dengan hasil tersebut Messi mendapatkan sorotan di mata dunia.

Hubungan Messi dan Fabian berakhir di tahun 2005 karena ada beberapa alasan terkait dengan karier mantan bintang Barcelona itu. Namun keduanya masih tetap bersahabatan.

Pertandingan Piala Dunia di Qatar yang terakhir untuk Messi hanya tinggal hitungan hari saja. Argentina tergabung di Grup C bersama dengan Arab Saudi, Meksiko dan Polandia.

Argentina akan mengawali perjuangan pada 22 November melawan Arab Saudi. Tiket Argentina di Qatar menjadi yang paling banyak terjual.

Pada Piala Dunia momen Messi bersama Argentina akan berakhir di tahun 2022 ini. Messi akan mulai membuka lembaran barunya.

Silahkan kalian nikmati bonus welcome 150% slot di agen online gaming berkualitas top Ekingsindo.

Baca Juga : Piala Dunia Kelonggaran LGBT Sesuai Aturan Terbaru Qatar

Leave a Reply