PIALA DUNIA

Tuan Rumah Piala Dunia U17 dari Tahun ke Tahun Apakah Pindah – Ekings

tuan rumah piala dunia u17 dari tahun ke tahun - Ekings

Tuan Rumah Piala Dunia U17 dari Tahun ke Tahun Apakah Pindah. Tuan rumah Piala Dunia U17 dari tahun ke tahun selalu pindah. Untuk jangka waktunya sendiri kompetisi ini berlangsung setiap dua tahun sekali. Edisi tahun 2023 mengeluarkan Indonesia sebagai tuan rumahnya.

Dengan status tuan rumah yang Indonesia miliki maka Indonesia wajib menyiapkan infrastruktur pendukung. Mulai dari stadion sampai akomodasi lainnya harus sudah ada sebelum November 2023.

Selain menyiapkan semua fasilitas, Indonesia juga wajib menyiapkan perwakilan yang akan tampil. Masalahnya, Indonesia menjadi negara debutan dalam ajang ini yang tentunya tidak mudah untuk bisa melangkah jauh.

Apalagi persiapan Indonesia cukup minim karena kepastian menjadi tuan rumah baru Indonesia dapatkan pada Juni 2023 lalu. Waktu yang Indonesia miliki untuk persiapan secara keseluruhan hanya tiga bulan saja.

Dengan waktu tersebut maka Indonesia tidak bisa berharap banyak. Tim kuat lainnya saja sudah menyiapkan tim jauh-jauh hari sebelumnya sehingga berpeluang penampilannya bisa lebih menjanjikan.

Tuan Rumah Piala Dunia U17 dari Tahun ke Tahun Pemilihan

Pemilihan tuan rumah dari tahun ke tahun selalu melibatkan beberapa kandidat terpilih. FIFA kemudian menimbang dan mengambil keputusan satu negara terpilih yang waktunya tidak jauh dari waktu Piala Dunia U17 berlangsung di suatu negara.

Namun untuk pemilihan tahun 2023 ini sedikit berbeda. Status Indonesia adalah sebagai pengganti karena sebelumnya Indonesia tidak terpilih sebagai tuan rumah edisi ini melainkan Peru.

Indonesia terpilih sebagai tuan rumah Piala Dunia U22 namun gagal karena penolakan Indonesia terhadap Israel. Kini kesempatan Indonesia menjadi tuan rumah terbuka lagi lantaran Peru mengundurkan diri.

Pemilihan tahun 2023 sedikit berbeda karena tidak melalui kandisat pesaing. FIFA langsung menunjuk Indonesia sebagai pengganti satu hari setelah Peru resmi mundur.

Banyak yang tak menduga Indonesia kembali terpilih sebagai tuan rumah setelah beberapa kali mendapat citra negatif tentang sepak bola. Mulai dari Tragedi Kanjuruhan sampai dengan batalnya menjadi tuan rumah Piala Dunia U20.

Tuan rumah Piala Dunia dari tahun ke tahun skema pemilihannya hampir sama. Namun, dalam beberapa kondisi FIFA bisa menunjuk langsung pengganti jika tuan rumah terpilih tidak sanggup atau mundur.

Baca Juga : Piala Dunia U17 Resmi Indonesia Pembagian Grup Kapan – Ekings

Leave a Reply